1. Uraikan cara membuat blog di www.wordpress.com
Cara membuat blog di www.wordpress.com :
· Buka www.wordpress.com
· Klik Sign Up
· Isi form
a. Username: isi nama blog sesuai dengan keinginan (paling sedikit empat huruf/angka)
b. Password: Isi password/kata sandi (sedikitnya enam huruf/angka)
c. Confirm: Ulangi password yang sama dengan di atas.
d. Email Address: Isi email Anda (apabila belum punya email, buat dulu di gmail.com atau yahoomail.com)
e. Legal flotsam: beri tanda tik di kotak yang tersedia sebagai tanda “setuju” dengan perjanjian.
f. Beri tanda tik pada menu “Gimme a blog” (biasanya sudah otomatis ada tanda tik di sini).
g. Klik “Next”
h. Blog Title -> Isi judul yang sesuai.
i. Language -> Pilih Bahasa Indonesia.
j. Privacy -> Kasih tanda tik (biasanya sudah ada otomatis).
· Klik Sign Up. Buka Email dari wordpress.com dan klik link di email tsb untuk verifikasi.
· Akan muncul pesan sebagai berikut:
Your account is now active!
You are now logged in as (username Anda).
An email with your username, password, Akismet API key and important links has been sent to your email address.
Write a post, change your template or visit the homepage.
Your account is now active!
You are now logged in as (username Anda).
An email with your username, password, Akismet API key and important links has been sent to your email address.
Write a post, change your template or visit the homepage.
· Selesai
2. Uraikan cara membuat blog di www.blogdetik.com
Cara membuat blog di www.blogdetik.com :
· Akses halaman Blogdetik.com
· Lalu klik button Daftar Sekarang
· Kemudian isi Nama Pengguan dan Alamat E-mail anda
· Berikutnya anda aka diminta untuk mengisi domain yang ingin anda pilih
· Sampai disini anda telah berhasil untuk membuat akun di Blogdetik.com, tetapi sebelum menggunakannya anda harus memverifikasi alamt email anda agar Blogdetik.com dapat memberikan password admin pertama anda
· Masuklah ke email anda dan klik link dari Blokdetik.com
3. Uraikan cara membuat blog di www.blogger.com
Cara membuat blog di www.blogger.com :
· Kunjungi www.blogger.com
· Kemudian klik tombol “Buatlah Blog Anda Sekarang”
· kemudian isi alamat email, password, nama tampilan, ulang tahun, fertifikasi data, dan ceklist penerimaan persyaratan
· Kemudian kilk lanjutkan
· Pilih Negara dan isi nomor ponsel
· Lalu masukan kode
· Kemudian klik vertifikasi
· Namai blog
· Pilih template
· Selesai
4. Uraikan cara mendaftar menjadi anggota group? Misalnya mendaftar menjadi
anggota smayuppentek1.
anggota smayuppentek1.
Cara mendaftar menjadi anggota group :
a. aktifkan email anda
b. buka mail anda
c. klik new/compose
d. tulis pada to misal : smayuppentek11011-subsribe@yahoogroups.com
e. klik send
f. klik inbox
g. klik yahoo groups please confirm your request
h. klik join the mailing list instead
5. Apa yang kamu ketahui tentang IP address? Berikan contohnya?
Alamat IP (Internet Protocol) : yaitu sistem pengalamatan di network yang direpresentasikan dengan sederetan angka berupa kombinasi 4 deret bilangan antara 0 s/d 255 yang masing-masing dipisahkan oleh tanda titik (.), mulai dari 0.0.0.1 hingga 255.255.255.255.
Contoh : 172.16.16.0 15
Contoh : 172.16.16.0 15